Spesifikasi hardware software pc HP

Nama Nina FitriaS
Kelas X-MM2

 
Spesifikasi PC name: Dekstop-RJ491AJ Hardware & Software

Edition                 Windows 10 pro
Product ID           00330-80000-00000-AA396
Prosessor             AMD A8-7410 APU with AMD Radeon R5 Graphics 2.2 GHz
Installed RAM    4.00 GB (3,47 GB Usable)
System Type      64-bit operating system, x64-based prosessor
pen and touch     no pen or touch input is avaible prosessor for this display

1. Camtasia
Camtasia Studio adalah software yang digunakan untuk Capture Screen dan Record dalam membuat menu Interaktif dan pembuatan media presentase yang diproduksi TechSmith.
Camtasia ini sendiri digunakan untuk merekam semua aktifitas yang ada pada desktop computer.  Software ini bisa kita manfaatkan untuk membuat media pembelajaran berbasis multimedia dan e-learning yaitu dengan membuat video tutorial atau pelatihan dan membuat video presentasi.

Fungsi Camtasia

Camtasia Studio memiliki kemampuan untuk menyimpan vidio hasil dari rekaman (record screen) dalam 3 type file setelah format dan direndering yaitu diantaranya :
1) Menyimpan file dalam bentuk vidio yang biasanya dikenal dengan type file dengan ekstention avi, mpg, wmp. Hal ini dapat diputar dimedia player atau Quick Time, dengan program ini dapat mengatur pengoperasian vidio sesuai dengan keinginan, misalnya jika ingin mempercepat movie atau ingin kembali keawal dan lain sebaginya.
2)  Meyimpan dalam bentuk Macromedia Flash Player yang mempunyai type ekstention SWF. Pada type ini dapat dijalankan dengan program Macromedia Flash Player.
3)  Penyimpanan dalam bentuk html. Dimana dalam type ini dapat broser ke internet sehingga para peminat / pengguna media pembelajaran interaktif ini dapat mengakses lewat internet.
2. Blue Stack
merupakan software yang di gunakan untuk menjembatani android agar bisa di jalankan oleh komputer. Dengan bluestacks kita juga bisa menikmati aplikasi android. Bluestacks di gunakan untuk sistem operasi windows dan juga Mac, namun bluestacks dalam sistem operasi windows masih dalam tahap percobaan meskipun begitu hasilnya pun cukup memuaskan karena saya juga telah menggunakannya. Sebenarnya aplikasi bluestacks ini sudah lumayan lama karena sudah sejak 2010 aplikasi bluestack di kembangkan. Software yang bernama bluestacks di buat oleh seorang dari India yang bernama Rosen Sharma. Dengan anda menggunakan bluestacks di komputer anda otomatis anda bisa memasang dan mengoperasikan aplikasi dan Games yang berbasis android dengan sistem operasi windows maupun Mac.
3. Mozilla Firefox
adalah peramban web lintas platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan.
4. The Sims 3
The Sims™ 3 adalah permainan komputer simulasi kehidupan komputer keluaran tahun 2009 yang dikembangkan oleh The Sims Studio dan diterbitkan oleh Electronic Arts. Ini adalah edisi ketiga dari permainan komputer terlaris, The Sims™.
5. Turbo Pascal
adalah sebuah sistem pengembangan perangkat lunak yang terdiri atas kompiler dan lingkungan pengembangan terintegrasi (dalam bahasa inggris: Integrated Development Environment - IDE) atas bahasa pemrograman pascal untuk sistem operasi CP/M, CP/M-86, dan MS-DOS, yang dikembangkan oleh Borland pada masa kepemimpinan Philippe Kahn. Nama Borland Pascal umumnya digunakan untuk paket perangkat lunak tingkat lanjut (dengan kepustakaan yang lebih banyak dan pustaka kode sumber standar) sementara versi yang lebih murah dan paling luas digunakan dinamakan sebagai Turbo Pascal. Nama Borland Pascal juga digunakan sebagai dialek spesifik Pascal buatan Borland.
Borland telah menembangkan tiga versi lama dari Turbo Pascal secara gratis disebabkan karena sejarahnya yang panjang khusus untuk versi 1.0, 3.02, dan 5.5 yang berjalan pada sistem operasi MS-DOS.
6. Internet Download Manager (IDM)
 Internet Download Manager atau biasa disingkat IDM , adalah perangkat lunak yang mampumengunduh data-data yang ada di internet dan meneruskan kembali. Perangkat buatan New York, Amerika ini menempati posisi teratas dalam memaksimalkan kecepatan mengunduh data. Tampilan dan grafis yang sederhana membuat IDM lebih bersahabat dengan penggunanya.
IDM didukung dengan fitur meneruskan kembali, yaitu untuk mengunduh ulang berkas-berkas yang sebelumnya terputus karena masalah teknis maupun nonteknis. IDM juga memiliki fitur unduh yang cepat dengan kemampuan melakukan segmentasi berkas secara otomatis dan didukung dengan teknologi yang aman.
Perangkat lunak ini memiliki kemampuan yang lebih baik daripada peranti lunak sejenis yang ada saat ini, karena fitur yang dimiliki dalam membagi data yang sedang diunduh menjadi beberapa bagian terpisah untuk kemudian disatukan kembali setelah proses mengunduh selesai. Proses ini dinamakan multipart. Akan tetapi, IDM berbeda dengan perangkat sejenisnya karena proses multipart ini dilakukan secara bersamaan dan kecepatannya hingga 500% atau lima kali lipat lebih baik sebagaimana diklaim oleh pembuat IDM ini.

  
 




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Fitur BIOS

Konfigurasi BIOS dan CMOS

kesalahan pada power supply